Berhenti di Kamu

Rp80.000

Judul : Berhenti di Kamu Penulis : Desi Yulianingsih   “Aku percaya pada pernyataan bahwa; setiap orang akan selalu jatuh hati berkali-kali, tetapi jatuh yang paling dalam hanya akan terjadi sekali dan padamulah, kulabuhkan perjalanan cintaku. Aku memahami perihal bagaimana debaran itu terasa menyenangkan, ketika kau meminangku. Cintaku berhenti padamu”   Ini kisah sosok wanita […]

Category: ,

Description

Judul : Berhenti di Kamu

Penulis : Desi Yulianingsih

 

“Aku percaya pada pernyataan bahwa; setiap orang akan selalu jatuh hati berkali-kali,

tetapi jatuh yang paling dalam hanya akan terjadi sekali dan padamulah, kulabuhkan perjalanan cintaku.

Aku memahami perihal bagaimana debaran itu terasa menyenangkan, ketika kau meminangku. Cintaku berhenti padamu”

 

Ini kisah sosok wanita berparas cantik yang memiliki segudang ambisi dalam dunia akademis hingga membuatnya menutup hati dari perihal asmara. Sosok itu biasa disapa dengan Dinda, yang cenderung manjadikan dunia akademis sebagai jalan hidupnya. Namun, bertentangan dengan harapan sang Ayah yang justru menginginkan putri tunggalnya untuk segera melepas masa lajangnya. 

Harapan sang Ayah kerap kali menjadi belenggu. Mengetahui hal itu, membuat Dinda melawan ego dengan mengedepankan keinginan sang Ayah. Perlahan mulai membuka hati hingga hadirlah sosok Abdullah dan juga mulai menerima sinyal cinta dari sosok lelaki misterius. Tak hanya itu, sang Ayah pun turut andil dengan memperkenalkan sosok Bimo yang dianggap memiliki kepribadian baik. 

Lantas, pada siapakah hati Dinda akan berlabuh, akankah berhenti di sosok Bimo, Abdullah atau mungkinkah sosok lelaki misterius itu?

Siapkan hati yang tegar untuk membaca lembaran demi lembaran cerita ini, hati-hati jantung anda karena akan ada part di mana sedikit menguras air mata dan membuat darah terasa mendidih, karena serangan baper akan terus menyerang tanpa henti. Selamat membaca.

Judul : Berhenti di Kamu
Penulis : Desi Yulianingsih

“Aku percaya pada pernyataan bahwa; setiap orang akan selalu jatuh hati berkali-kali,
tetapi jatuh yang paling dalam hanya akan terjadi sekali dan padamulah, kulabuhkan perjalanan cintaku.
Aku memahami perihal bagaimana debaran itu terasa menyenangkan, ketika kau meminangku. Cintaku berhenti padamu”

Ini kisah sosok wanita berparas cantik yang memiliki segudang ambisi dalam dunia akademis hingga membuatnya menutup hati dari perihal asmara. Sosok itu biasa disapa dengan Dinda, yang cenderung manjadikan dunia akademis sebagai jalan hidupnya. Namun, bertentangan dengan harapan sang Ayah yang justru menginginkan putri tunggalnya untuk segera melepas masa lajangnya.
Harapan sang Ayah kerap kali menjadi belenggu. Mengetahui hal itu, membuat Dinda melawan ego dengan mengedepankan keinginan sang Ayah. Perlahan mulai membuka hati hingga hadirlah sosok Abdullah dan juga mulai menerima sinyal cinta dari sosok lelaki misterius. Tak hanya itu, sang Ayah pun turut andil dengan memperkenalkan sosok Bimo yang dianggap memiliki kepribadian baik.
Lantas, pada siapakah hati Dinda akan berlabuh, akankah berhenti di sosok Bimo, Abdullah atau mungkinkah sosok lelaki misterius itu?
Siapkan hati yang tegar untuk membaca lembaran demi lembaran cerita ini, hati-hati jantung anda karena akan ada part di mana sedikit menguras air mata dan membuat darah terasa mendidih, karena serangan baper akan terus menyerang tanpa henti. Selamat membaca.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Berhenti di Kamu”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *